Menurutnya, penanganan sampah melalui Refused Derived Fuel (RDF) yang dilakukan Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta saat ini menjadi pilihan terbaik dan paling rasional saat ini.
Akibat masifnya pencemaran sampah plastik di laut, kondisi pesisir pantai Indonesia yang memiliki panjang garis pantai 81.290 km sedang dalam keadaan tidak baik-baik saja.
Kepala Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta, Asep Kuswanto, mengatakan operasi tersebut dilaksanakan untuk memastikan agar kawasan pesisir Jakarta tetap bersih.
Neneng Hasanah, menyoroti serius persoalan rob dan sampah yang terus mengancam wilayah pesisir utara Jakarta.