pembangunan infrastruktur ketenagalistrikan tersebut berhasil dibangun dengan realisasi tingkat komponen dalam negeri (TKDN) mencapai 71,73 persen
Provinsi DKI Jakarta telah masuk ke dalam urutan lima besar provinsi dengan capaian belanja PDN tertinggi
Menurutnya, nilai tersebut merupakan 46% dari komitmen belanja PDN pada rencana umum pengadaan (RUP) yang mencapai Rp30,47 triliun.
Melalui pameran ini, ungkapnya, pelaku Usaha Mikro, Kecil, Menengah (UMKM) dapat memperkenalkan produk unggulannya ke pasar lokal dan internasional, sekaligus mendorong Jakarta menjadi pusat wisata
Provinsi DKI Jakarta telah merealisasikan belanja Produk Dalam Negeri sebesar Rp 22,54 triliun hingga 8 November 2024.
Dalam kesempatan itu, pihaknya mendorong Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) untuk mengikuti program SelectUSA Summit 2025