Patra Niaga Kelola Limbah Minyak Jelantah, Warga Bisa Salurkan via SPBU

Sebagai insentif, masyarakat yang mengumpulkan minyak jelantah melalui UCollect Box akan mendapatkan rewards berupa saldo e-wallet mulai dari Rp6.000 per liter, serta tambahan 5 poin MyPertamina

By | January 14, 2025 | 0 Comments

Pertamina Terima Minyak Jelantah UCollect Sesuai Harga Pasar, Cek di MyPertamina

Saat ini, harga minyak jelantah berada di kisaran Rp 6.000 per liter dengan update harian melalui aplikasi MyPertamina.

By | January 18, 2025 | 0 Comments