Sebanyak 30 anggota yang dikukuhkan merupakan seniman dan pegiat seni yang terbagi menjadi beberapa komite, yaitu komite film, musik, sastra, seni rupa, tari, dan teater.
Menurut filosofinya, Silat Sutera Baja punya makna yaitu kelembutan seperti sutera, namun tetap kuat layaknya baja
Panggal, merupakan salah satu permainan tradisional masyarakat Betawi. Permainan ini sudah ada sejak pertengahan abad ke 19.
Keluhan minimnya area parkir di situs Pangeran Jayakarta ini tak kunjung direspon Dinas Kebudayaan (Disbud) DKI Jakarta.
Pada Festival Beduk Tingkat Kota Tahun 2024 ini, para peserta memperebutkan hadiah total hingga puluhan juta rupiah.
Iwan mengatakan, pencatatan ini bukan hanya sebagai pengakuan terhadap budaya Betawi, namun juga pengakuan hukum dari pemerintah.
Para penampil, akan diprioritaskan dari masyarakat di sekitar Perkampungan Budaya Betawi (PBB), sebagai komitmen dalam memberdayakan komunitas lokal di kawasan Setu Babakan.
Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Bandung, Arif Syaifudin menyebut, Mojang-Jajaka merupakan kegiatan regenerasi budaya yang menciptakan dan menumbuhkan kepekaan generasi muda terhadap budaya dan kearifan lokal.
Rumah Piatu Muslimin yang terletak di Jalan Kramat Raya, Jakarta Pusat, ditetapkan sebagai cagar budaya oleh Pemprov DKI Jakarta. Tempat yang dirintis Sitti Zahra Goenawan bersama sejumlah rekannya pada 1931 itu sejak awal dibangun untuk menampung anak-anak yatim piatu dan terlantar.
Menurut Justin, salah satu kendala utama yang menghambat operasional Planetarium diduga adalah kerancuan pengelolaan antara PT Jakarta Propertindo (Jakpro) dan Dinas Kebudayaan DKI Jakarta.