Pekerjaan konstruksi itu mendapat keluhan warga sekitar lantaran menimbulkan aroma tak sedap. Kondisi drainase kini menjadi kantor air dengan genangan sekitar 70 cm.
Politisi senior Partai Demokrat itu menekankan pentingnya respons cepat dari Dinas Bina Marga dalam menangani kerusakan jalan agar dapat menghindari potensi kecelakaan lalu lintas.
Neneng menyoroti tingginya anggaran yang dialokasikan dalam APBD DKI Jakarta 2025 untuk penanggulangan banjir, yang diperkirakan mencapai triliunan rupiah.