KI Jakarta Beri Predikat Bank DKI Sebagai Badan Publik Menuju Informatif

Widihastuti Ayu
Dec 24, 2024

Ketua Komisi Informasi Provinsi DKI Jakarta Harry Ara Hutabarat menyerahkan penghargaan kepada Direktur Utama Bank DKI, Agus H. Widodo. Foto: Humas Bank DKI

publik dalam komitmen untuk menjalankan Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik.

 

"Melalui penghargaan ini, semoga kami dapat terus memperkuat kepercayaan publik dan mendukung terciptanya entitas yang lebih terbuka, akuntabel, dan responsif," ujar Agus.

 

Selaras dengan hal tersebut, Sekretaris Perusahaan Bank DKI, Arie Rinaldi mengatakan Bank DKI senantiasa memanfaatkan berbagai saluran komunikasi terkini sebagai bentuk adaptif dalam menyampaikan informasi kepada masyarakat.

 

"Melalui berbagai pemanfaatan berbagai saluran komunikasi seperti website, sosial media, dan subportal PPID, Bank DKI berkomitmen dalam menguatkan keterbukaan informasi kepada publik sebagai pemenuhan hak dan kebutuhan masyarakat dalam pemenuhan informasi," tutup Arie. ***


1 2

Related Post

Post a Comment

Comments 0